Rabu, 05 Februari 2014

Apakah Maksud Kartu Truf yang Dikatakan Madara?

Naruto Chapter 638 Obito Jinchuriki Juubi

Apakah maksud Madara yang mengatakan bahwa Obito sudah mengantisipasi Madara, sebelum Madara menggunakan Kartu Truf nya? tadi ada sahabat Dfnnaruto yang tentang menanyakan hal ini, sebenarnya, pertanyaan ini juga cukup populer di chapter ini, maka dari itu saya saya akan mencoba membahsa hal ini. Oke silahkan disimak :

Saya memiliki 2 opsi untuk tema ini, yang pertama adalah Madara mungkin akan membangkitkan Rikudo Sennin yang merupakan Shinobi terkuat yang pernah ada, entah dengan cara apa. Yang kedua adalah Madara memiliki sebuah jutsu rahasia yang sangat hebat.

Sekarang saya akan membahasa yang pertama terlebih dahulu, yaitu tentang Madara yang akan membangkitkan Rikdudo Sennin, ane memprediksikan hal ini dikarenakan ane mengikuti kasus Kabuto yang juga pernah mengatakan hal tentang Kartu Truf, dan ternyata Kartu Truf yang dimaksud itu adalah Uchiha Madara, nah dari sini ane berspekulasi bahwa Madara akan membangkitkan Rikudo Sennin, dan mungkin Madara mengetahui bahwa ia tidak akan mampu mengontrol Obito dan mungkin Obito juga akan menyerang Madara, maka dari itu Madara hanya bisa menggunakan Orang yang lebih kuat dari Obito yaitu Rikudo Sennin.

Sekarang untuk opsi yang kedua, yaitu tentang, sebuah jutsu rahasia yang sangat hebat. Apakah kalian tahu berapa umur Madara? Madara mungkin memiliki umur yang sangat panjang, ia bahkan masih hidup di zaman Obito saat masih kecil. Nah karena Madara memiliki umur yang panjang itulah saya berspekulasi bahwa, Madara pasti telah melakukan beberapa percobaan, dan juga mungkin ia sudah membuat sebuah jutsu buaru yang sangat hebat. 

Tapi saya lebih memilih opsi yang kedua, kenapa? karena apa iya Madara hanya tidur dan duduk saja disaat sisa hidupnya? menurut saya tidak mungkin ia sedang melakukan beberapa percobaan, contohnya seperti ia menciptakan Zetsu.

0 komentar:

Posting Komentar

luvne.com resepkuekeringku.com desainrumahnya.com yayasanbabysitterku.com

Blog Archive

Pages - Menu